Rekomendasi 5 LG Smart TV 32 Inch Terbaik, Kepuasan Menonton jadi lebih Maksimal

    Rekomendasi 5 LG Smart TV 32 Inch Terbaik, Kepuasan Menonton jadi lebih Maksimal

    TEKNOLOGI - Menonton dengan LG smart TV 32 inch bisa memanjakan setiap orang yang menonton film dan bermain game. Memiliki ukuran yang lebih luas dengan desain dari bezel tipis, membuat LG smart TV 32 inch menjadi lebih mewah.

    LG smart TV 32 inch juga memiliki berbagai fitur yang canggih, sehingga dapat merasakan menonton TV jadi lebih praktis dan kepuasan menonton akan jadi lebih maksimal. Berikut ini beberapa rekomendasi LG smart TV 32 inch terbaik yang layak untuk dimiiliki.

    1. LG Smart TV Dynamic Color Enhancer 32 Inch.

    Banyak yang mengira bahwa TV yang berteknologi tinggi akan memiliki daya yang besar, namun tidak dengan LG Smart TV 32 inch ini. Meski berteknologi canggih, TV ini hanya memerlukan daya listrik 41 watt saja. Selain itu, harga yang dimiliki TV ini juga cukup terjangkau. Dengan begitu, TV ini sangat ideal untuk yang sering menggunakan TV sepanjang hari.

    Hal menariknya lagi, TV ini sudah dilengkapi dengan teknologi Dynamic Color Enhancer. Prosesor yang dimilkinya pun bisa menghasilkan gambar menjadi lebih nyata dengan warna yang sangat tajam.

    1. LG Smart TV LQ57 32 Inch.

    Sudah dibekali dengan teknologi ThinQ AI, maka sudah tidak perlu repot lagi untuk memencet remote control untuk mengendalikan TV yang satu ini. Hanya dengan menyebutkan apa saja yang diinginkan, mulai dari mengencangkan volume hingga mencari tayangan yang diinginkan. Maka sudah bisa menikmati tontonan kapan saja, tanpa harus repot mencari remote.

    LG smart TV 32 inch ini juga sudah dibekali dengan fitur OTT Services sehingga sudah bisa mengakses aplikasi untuk menonton tayangan favorit. Dengan begitu, menonton akan menjadi lebih effortless.

    1. LG Smart TV LQ63 32 Inch.

    LG Smart TV 32 inch yang satu ini sudah terkoneksi dengan WiFi yang memungkinkan untuk menjelajahi internet, bermain game online, dan streaming film tanpa harus membutuhkan antena. Dengan begitu, LG smart TV LQ63 32 inch menjadi pilihan yang sangat tepat.

    Dengan ukuran layar 32 inch, TV yang satu ini juga sudah dibekali dengan fitur THinQ AI yang dapat mengontrol TV melalui perintah suara.

    Keunggulan tersebut sudah dilengkapi dengan fitur HD Ready sehingga gambar dan warna menjadi lebih tajam.

    1. LG Smart TV 32LK500BPTA 32 Inch Dolby Audio.

    LG Smart TV 32 inch yang satu ini memiliki kualitas yang sangat tinggi. Dengan begitu, menonton akan jadi lebih menakjubkan jika dibandingkan dengan TV biasa. Keunggulan dari TV yang satu ini, adanya sistem audio yang jelas dan jernh sehingga dapat menonton TV dengan rasa lebih premium.

    Bukan hanya itu saja, dengan adanya panel yang bisa mendukung resolusi menjadi lebih tinggi, pergerakan objek di dalam tv menjadi lebih natural, dan tampilan gambar menjadi lebih cerah dan tajam.

    1. LG Smart 32LN560BPTA 32 Inch.

    Rekomendasi LG smart TV 32 Inch yang terakhir ini memiliki fitur yang sangat canggih, mulai dari HDMI, USB, DVB-T2 dan aplikasi seperti YouTube dan Netflix. Dengan ukuran layar 32 inch dapat menghasilkan gambar menjadi lebih tajam karena sudah mengusung teknologi Dynamic Color Enhancer.

    Selain itu, TV yang satu ini juga sudah dilengkapi dengan Dolby Audio yang bisa membuat suara dari TV ini menjadi lebih mengelegar. TV 32 inch ini akan sangat pas untuk yang suka bermain game dan menonton film.

    lg smart tv 32 inch
    Taufiq Iqbal

    Taufiq Iqbal

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Produksi UMKM,Ketua Dekranasda...

    Artikel Berikutnya

    Sambut Perwakilan 8 Negara, Bupati Eka Putra...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Bakamla RI Berhasil Bantu MV Lena Alami Kerusakan Kemudi di Laut Natuna Utara

    Ikuti Kami